MTs dan MA As’adiyah Cabang Sungai Nyamuk Gelar Upacara
As’adiyah Sebatik – Hari ini Senin (28/1) digelar Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih gabungan MTs dan MA As’adiyah Sungai Nyamuk di halaman MTs As’adiyah Sungai Nyamuk yang berlangsung hikmat dan lancar. Bertindak selaku Pembina Upacara yaitu bapak Mayor Armi Muhammad Bakri yang merupakan DANRAMIL Pulau Sebatik. Dalam amanatnya, bapak DANRAMIL Pulau Sebatik menegaskan terlebih dahulu …
MTs dan MA As’adiyah Cabang Sungai Nyamuk Gelar Upacara Selengkapnya »