Tentang kami

KM. Nashira, S.Ag., MA
(Kepala PDF Puteri)

Pendidikan Diniyah Formal (PDF) adalah lembaga Unggulan yang ada di Pondok Pesantren As’adiyah, dengan Kurikulum berbasis Pesantren dengan sistem Formal yang mempelajari dan mengkaji kitab-kitab Kuning yang sebagaimana diajarkan di Pesantren-pesantren pada umumnya. PDF adalah satuan pendidikan keagamaan Islam yang ditawarkan oleh Kementerin Agama untuk menjawab kekhawatiran masyarakat terhadap berkurangnya ahli agama dan ulama. PDF dimaksudkan untuk mencetak dan melahirkan ahli-ahli agama yang tentu saja juga melaksanakan ajaran-ajaran agamanya. Bila ingin menjadi ahli agama dan ulama, maka PDF merupakan pilihan utama. Sebagai satuan pendidikan pada jalur formal, PDF mendapat pengawasan dan pembinaan ketat dari pemerintah terutama dalam memenuhi standar keilmuan dan standar pendidikan lainnya.

Jenjang Ulya (setara MA/SMA). Pada tiap jenjang dipejari kitab kuning yang disesuaikan dengan jenjang tersebut.

Profile

 Nama Madrasah:Pendidikan Diniyah Formal Ulya Putri
 NSM:131 2 73 13 0177
 NPSN

:

40303298
 Alamat  
 Jalan:Jln. Veteran No. 46 Sengkang
 Desa/Kelurahan:Lapongkoda
 Kecamatan:Tempe
 Kabupaten:Wajo
 Provinsi:Sulawesi Selatan
 Nama Yayasan:Yayasan As’adiyah
 No. Telpon/HP:
 Kode POS:90913
 NPWP Madrasah:
 Akreditasi A
 Nilai:
 Tahun:
 No. SK BAP S/M:
 TMT:
 Perpanjangan Akreditasi:
 Tahun berdiri:9 September 2011
 SK Operasional  
 No SK:54c/SK/BAP-SM/XI/2011
 Tanggal SK:
 SK Pendirian  
No SK:
 Tanggal SK:Nomor 43 Tahun 2002
 Tanah/Bangunan  
 Luas Tanah:
 Status Tanah:Milik Yayasan As’adiyah
 Tanah Bersertifikat:
 Tanah Belum Bersertifikat:
 Status Bangunan:
 Luas Bangunan:
 Kepala Madrasah  
 Nama:KM. Nashira, S.Ag., MA
 NIP:
 Pangkat/Gol:
 Alamat: 
 No. Telpon/HP:082346579288
 No SK Kepala Madrasah:
 Masa Kerja Kepala Madrasah:
 Ketua Komite  
 Nama:
 Alamat:
 No. Telpon/HP:
 Alamat Email Madrasah:

Visi Misi

Visi

Membangun Kecerdasan Idiologi Umat Menuju Pencerahan Prilaku Dalam Semua Aspek Kehidupan”

Misi

  1. Menyelenggarakan Satuan Pendidikan Formal
  2. Membangun pusat pengembangan keilmuan diniyah
  3. Menyelenggarakan dakwah islamiyah melalui penyebaran hasil keilmuan
  4. Pengabdian kepada masyarakat, bangsa dan negara
  5. Mencerahkan Idiologi spiritual
  6. Membangun Prilaku insan kamil bersifat shidiq, amanah, tabligh dan fathanah

Tujuan

Mendidik kader-kader muslimah yang handal yang memiliki kemantapan aqidah, keluhuran akhlaq, kecerdasan dan kemandirian.

Mata Pelajaran

Berbasis Kitab Kuning
1. Tafsir
2. Ilmu Tafsir
3. Hadis
4. Ilmu Hadis
5. Fiqhi
6. Ushul Fiqhi
7. Akhlak Tasawuf
8. Tauhid
9. Tarikh
10. Balaghah
11. Bahasa Arab
12. Ilmu Kalam
13. Nahwu
14. Sharf
15. Ilmu Arudhi
16. Ilmu Mantiq
17. Ilmu Falak

Umum
1. Pendidikan Kewarganegaraan
2. Bahasa Indonesia
3. Matematika
4. Ilmu Pengetahuan Alam
5. Seni Budaya

Muatan Lokal
1. Bahasa Inggris
2. Keas’adiyahan
3. Insya Imla
4. TIK