Tentang RA II

Suarti, S.Pd.I.
(Kepala RA II)

Raudatul Athfal (disingkat RA) merupakan jenjang pendidikan anak usia dini (yakni usia 6 tahun atau di bawahnya) dalam bentuk pendidikan formal, di bawah pengelolaan Kementerian Agama

Perbedaan antara RA dengan TKRA singkatan dari Raudhatul Athfal. Diambil dari istilah bahasa Arab. Raudhah artinya taman, sedangkan Athfal artinya kanak-kanak. RA berada dibawah naungan Departemen Agama melalui SK Menag. Yang dikelola secara profesional oleh guru-guru RA dalam wadah IGRA (Ikatan Guru Raudhatul Athfal). Selain materi umum, RA memperkenalkan pula dasar-dasar ajaran agama Islam kepada anak didiknya.

Profile

Rhaodatul Atfhal As’adiyah No.2 Pusat Sengkang

      
 1.Nama Madrasah:Rhaodatul Atfhal As’adiyah No. 2
 2.NSM : 01.2.19.08.02.010
 3.NPSN :40315049
 4.Alamat   
   Jalan:Jln. Veteran No. 46 Sengkang
   Desa / Kel:Lapongkoda
   Kecamatan:Tempe
   Kabupaten:Wajo
   Propinsi:Sulawesi Selatan
 5.Nama Yayasan:YPLP As’adiyah No.2
 6.No. Telpon / HP.: 0813 5510 6572
 7.Kode POS :90911
 8.Ruang Belajar:19 Kelas
 9.Akreditasi   
   Nilai: 
   Tahun: 
 10.Tahun Berdiri: 28 Februari 1968
 11.Lembaga   
   No. SK: 3542/D.pd/A.A1/KEP.TU/XI/2003
   Tanggal SK.:1 Maret 2003
 12.Tanah / Bangunan  
   Luas Tanah: P : 39 M  L : 34 M
   Luas Gedung: P : 17,10 M  L : 15,30 M
   Status Bangunan: Milik Sendiri
   Tanah Belum Bersertifikat: 
   Status Bangunan: 
      
 13.Kepala Madrasah  
   Nama:Suarti, S.Pd.I.
   NIP: –
   TTL: –
   Alamat: –
   No. Telpon / HP.: –
   No. SK. Kepala Madrasah: –
   Tanggal:

Visi Misi

VISI

Raodhtul Afhal yang memiliki lingkungan belajar yang aman dan menyenangkan sehingga anak didik mengembangkan kecerdasan, keterampilan dan akhlak secara maksimal

MISI

  1. Menciptakan suasan pembelajaran yang aktif dan menyenangkan
  2. Mengupayakan waktu belajar termanfaat secara maksimal
  3. Menciptakan lingkungan fisik sekolah yang aman, rapi, bersih dan nyaman
  4. Mengupayakan kegiatan pembiasaan terlaksana secara maksimal

TUJUAN

  1. Semua kelompok telah menerapkan “Belajar aktif/paikem pada semua bidang pengembangan.
  2. Di setiap kelompok telah tersedia sudut-sudut keluarga.
  3. Di setiap kelompok melakukan kegiatan ibadah Shalat berjamaah di Mushallah RA.
  4. Di setiap kelompok bergilir mengunjungi perpustakaan dibimbing oleh Guru kelompok masing-masing.
  5. Pada halaman RA disediakan kolam renang dilaksanakan setiap hari minggu
  6. Di setiap permainan dijaga oleh 1 atau 2 Guru Pembina RA
  7. Melaksanakan kegiatan rutin karyawisata dan makan bersama stiap hari minggu.
  8. Di setiap kelompok anak bergilir sebagai pembawa pemina upacara bendera setiap hari senin

Fasilitas

1. Kantor
2. Ruang Guru
3. Ruang Belajar Yang Menyenangkan
4. Perpustakaan
5. Ruang Bermain Di Dalam
6. Halaman Bermain Di Luar
7. Ruang UKS
8. Mushollah
9. Toilet/WC
10. Gudang
11. Kantin
12. Dapur

 

Galeri

20160808_10254120160808_102704

20160808_102947

20160808_102611

20160808_103157

20160808_102615

20160808_102806